F O K U S

Nabi Daud Tentang Siapakah Kristus

Ia Adalah Seorang Nabi Dan Ia Telah   Melihat Ke Depan Dan Telah Berbicara Tentang Kebangkitan Mesias Oleh: Blogger Martin Simamora ...

0 KISAH NATAL (Bag.2)


Nativity Story
Dalam ayat 8-9 Lukas mencatat bahwa Zakaria sedang melayani sebagai imam sebab undian jatuh padanya untuk masuk ke dalam Bait Suci dan membakar ukupan di situ. Dalam 1 Tawarikh 24 Raja Daud membawa suku Lewi dan membagi mereka kedalam 24 grup dan setiap grup bergiliran melayani bait suci (setiap tahun 26 orang melayani selama 2 minggu), semenjak  2 putera Harun mati, para imam mengikatkan tali pada pergelangan kaki pada imam yang mendapat giliran memasuki tempat kudus, untuk berjaga-jaga bila terjadi sesuatu sehingga mereka bisa menariknya keluar.

Menurut para Rabbi, jika ukupan yang diletakan diatas pembakaran tidak diterima, maka seketika itu imam akan mati, malaikat akan muncul disebelah kanan mereka. Inilah yang terjadi pada Zakaria.

Lukas 1: 11-12 
(11) Maka tampaklah kepada Zakharia seorang malaikat Tuhan berdiri di sebelah kanan mezbah pembakaran ukupan(12) Melihat hal itu ia terkejut dan menjadi takut.

Sebelumnya : Bagian 1

Anchor of Life Fellowship , Sebab karena kasih karunia kamu diselamatkan oleh iman; itu bukan hasil usahamu, tetapi pemberian Allah, itu bukan hasil pekerjaanmu: jangan ada orang yang memegahkan diri - Efesus 2:8-9